REKRUTMEN TENAGA SWAKELOLA BANK INDONESIA 2025

DATA INFORMASI KLARIFIKASI
JENIS KLARIFIKASI
KRIMINALITAS - LOWONGAN KERJA
LOKASI INFORMASI
NASIONAL - NASIONAL
JENIS INFORMASI
HOAKS - IMPOSTER CONTENT
KANAL ADUAN
TIKTOK
BUKTI ADUAN
LINK
PETUGAS CEK FAKTA
Sandi Ibrahim
DILIHAT
6 KALI

Rabu, 14 Mei 2025

Beredar sebuah postingan di media sosial tiktok @rekrutmen.program mengklaim bahwa Bank Indonesia membuka rekrutmen untuk posisi Tenaga Swakelola Setingkat Asisten tahun 2025. Pada akun tersebut, terdapat link bio untuk pendaftaran.


CEK FAKTA
Hasil pemeriksaan terhadap link pendaftaran bio tersebut tidak mengarah pada website resmi Bank Indonesia, namun mengarah pada permintaan pengisian biodata nama, domisili dan nomor telepon. 
 
Informasi lowongan kerja Bank Indonesia dapat dilihat dari situs resmi 
bi.go.id, akun resmi media Instagram @bank_indonesia.

KESIMPULAN:
Postingan tautan rekrutmen Bank Indonesia untuk posisi Tenaga Swakelola Setingkat Asisten tahun 2025 adalah tidak benar, Imposter Content. 

RUJUKAN
bi.go.id
@bank_indonesia.

PEMERIKSA FAKTA
Azkia Zuhratul Maylafaiza (azkizuhra)